BAB II
PEMBAHASAN
SISTEM PENDINGIN PADA MESIN TOYOTA KIJANG 5K
A. Fungsi Pendinginan
Panas akibat pembakaran yang berlebihan akan mengakibatkan komponen
mesin yang berhubungan dengan panas pembakaran akan mengalami kenaikan
temperatur yang berlebihan (over heating). Komponen-komponen mesin seperti
torak dengan dinding silinder menjadi macet, dan kepala silinder akan menjadi
retak, untuk mengatasi hal tersebut diperlukan sistem pendinginan.
Fungsi sistem pendinginan dapat dibagi menjadi empat yaitu :
1. Mengurangi panas pada motor. Panas yang dihasilkan oleh pembakaran
campuran bahan bakar dengan udara dapat mencapai temperatur sekitar
2500oC panas yang cukup tinggi ini dapat melelahkan logam atau bagian lain
yang digunakan pada motor untuk menjamin kerja motor itu sendiri. Apabila
motor tidak dilengkapi dengan sistem pendinginan dapat merusakkan bagian-
bagian dari motor tersebut.
2. Mempertahankan temperatur motor agar selalu pada temperatur kerja yang
paling efisien.
3. Mempercepat motor mencapai temperatur kerjanya, karena untuk mencegah
terjadinya keausan dan emisi gas buang yang berlebihan.
4. Memanaskan ruangan di dalam ruang penumpang, pada negara-negara yang
mengalami musim dingin.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Entri Populer
-
Chassis pada mobil meliputi suspensi yang menopang axle, kemudi untuk mengatur arah kendaraan, roda, ban dan rem untuk menghentikan jala...
-
Simbol Listrik dan Simbol Komponen Elektronika Hello sahabat Elind, berjumpa lagi. Kali ini Elind akan berbagi tentang simbol listrik dan...
-
MODUL PEMELIHARAN/SERVIS Sistem KEMUDI dan Komponen-komponennya ©coppyright; Asnawi 1. Tujuan Pembelajaran Umum a. Memahami k...
-
1. Nama-nama komponen utama AC (Air Conditioners) AC atau Air Conditioners, adalah suatu rangkaian peralatan (komponen) yang berfungsi...
-
Artikel ini memuat tentang cara kerja pengapian mesin mobil (ignition) pada umumnya, baik dengan menggunakan platina maupun dengan mengguna...
0 komentar:
Posting Komentar